Mega tsunami

Mega tsunami adalah tsunami yang mencapai ketinggian lebih dari 100 meter, bahkan tsunami  besar di Alaska yang mencapai tinggi 520 meter. Terakhir kali mega tsunami terjadi kira-kira 4000 tahun yang lalu. Berdasarkan catatan ahli geologi, mega tsunami biasanya disebabkan oleh tanah longsor dalam skala besar, seperti runtuhnya sebuah pulau ke laut atau samudera.
Bila terjadi di tengah lautandalam, mega tsunami hamper tidak dapat dirasakn dan permukaan laut hanya naik vertical skitar 1 meter, pada wilayah yang sangat luas , bisa mencapai hingga ratusan kilometer . namun, ketika energy yang dihasilkannya mencapai laut yang dangkal dapat mengakibatkan gelombang yang sangat tinggi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar